Standar 1

 

No Nama Dokumen
1.1. Visi, Misi, Tujuan, dan Sasaran serta Strategi Pencapaian (VMTS)
1. Peraturan Pemerintah Nomor 66 Tahun 2010 Tanggal 28 September 2010 Tentang Perubahan Atas Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010 tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan;
2. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 73 Tahun 2009 Tentang Perangkat Akreditasi Program Studi Sarjana (S1)
3. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 6 Tahun 2010 Tanggal 2 Februari 2010 tentang Perubahan Atas Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 28 Tahun 2005 tentang Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi
4. Peraturan Menteri Agama Peraturan Menteri Agama RI Nomor 23 tahun 2014 Tentang Statuta Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau;
5. Peraturan Menteri Agama Republik Indonesia Nomor 53 Tahun 2014 tentang Perubahan Atas Peraturan Menteri Agama Nomor 23 Tahun 2014 tentang Statuta Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau;
6. Peraturan Menteri Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi Republik Indonesia Nomor 44 Tahun 2015 tentang Standar Nasional Perguruan Tinggi;
7. Peraturan Menteri Agama Nomor 9 Tahun 2013 tentang Organisasi dan Tata Kerja Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau;
8. Peraturan Menteri Agama Nomor 74 Tahun 2013 tentang Perubahan Atas Peraturan Menteri Agama Nomor 9 Tahun 2013 tentang Ortaker UIN Sultan Syarif Kasim Riau;
9. Peraturan Menteri Agama Nomor 45 Tahun 2017 tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Menteri Agama Nomor 9 Tahun 2013 tentang Organisasi dan Tata Kerja Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau
10. Rencana Strategis Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau
11. Rencana Strategis Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau
12. Rencana Strategis Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau
13. Kode Etik Dosen Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau
14. Kode Etik Tenaga Kependidikan Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau
15. Kode Etik Mahasiswa Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau
16. SK Dekan No: 1832/F.II/ 2015 tentang Tim Evaluasi Renstra PS PGMI FTK UIN Suska Riau Tahun 2018-2023 dan Kurikulum PS PGMI Tahun 2018-2023
17. SK Dekan No: 0893/F.II/ 2016 tentang FGD VMTS dan Renstra Program Studi di Fakultas Tarbiyah dan Keguruan
18. SK Dekan No: 1832/F.II/ 2015 tentang pembentukan tim penyusun visi, misi, tujuan, sasaran dan rencana strategis program studi di Fakultas Tarbiyah dan Keguruan
19. SK Dekan No. 886/F.II/2016 tentang pengesahan visi, misi, tujuan, sasaran PS PGMI
1.2. Uraikan upaya penyebaran/sosialisasi visi, misi dan tujuan program studi serta pemahaman sivitas akademika (dosen dan mahasiswa) dan tenaga kependidikan.
1 Buku Panduan Akademik
2 Website Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Suska Riau
3 Poster/Brosur
4 Melalui sosial media
5 Spanduk/Banner
6 Melalui Orientasi Mahasiswa Baru
7 Melalui Pertemuan Ilmiah Dosen
8 Laporan Survey Pemahaman Visi, Misi, dan Tujuan Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Suska Riau

About Husnil Ahfan

Check Also

UIN Sultan Syarif Kasim Riau Raih Akreditasi Unggul

Pekanbaru, 21 Oktober 2024 – Universitas Islam Negeri (UIN) Sultan Syarif Kasim (Suska) Riau mencatat …